Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2021

Kanreapia Penghasil Sayur

Gambar
  Kanreapia, adalah nama Desa Yang terletak di dataran Tinggi Kabupaten Gowa, Desa yang terkenal dengan dinginnya, Desa yang di kenal sebagai desa berkabut tebal, dan merupakan desa yang mampu menghasilkan sayur mayur puluhan hingga ratusan ton permusimnya.   Kanreapia memiliki tanah yang subur, sehingga mampu menghasilkan berbagai jenis sayuran segar, seperti Kol, Tomat, Daun Bawang, Labu Siam, Kentang, Sawi, Daun Seledri, dan  Wortel. Jenis sayur mayur tersebut mampu tumbuh subur dan menghasilkan hasil panen berpuluh - puluh ton setiap jenisnya   Kanreapia berada tepat di bawah kaki Gunung Bawakaraeng, sehingga memiliki sumber mata air yang mampu memenuhi kebutuhan pengairan para petani setiap musim kemarau, hal ini menjadi kunci sukses para petani Desa Kanreapia, karena mampu menghasilkan sayur mayur setiap musimnya.   Kanreapia memiliki segudang potensi yang melahirkan segudang prestasi. Dari Potensi - potensi tersebut menjadikan Kanreapia sebaga...

AKBP Shirly Sosok Inspirasi Geluti Pemasaran Pertanian di Kota Makassar

Gambar
Aktif sebagai seorang polisi AKBP Shirly Malaihollo selain sibuk beraktivitas di SPN Batua Sebagai seorang pengajar dirinya juga menekuni dunia bisnis pada sector pemasaran hasil – hasil pertanian. Tanpa meninggalkan tugas utama sebagai seorang anggota kepolisian yang berpangkat Ajung Komisaris Besar Polisi (AKBP) sosok Shirly Malaihollo juga di kenal sebagai seorang anggota kepolisian yang sederhana dan merakyat.