TB Nurul Jihad Parang Bebbu menyelenggarakan kegiatan Ngobrol Pintar (NGOPI) Literasi

TB Nurul Jihad Parang Bebbu menyelenggarakan kegiatan Ngobrol Pintar (NGOPI) Literasi. Kegiatan ini mengangkat tema "Matahari di Sudut Sulawesi", bertempat di Masjid Nurul Jihad Parang Bebbu menghadirkan Syawaluddin, mahasiswa UIN Alauddin Makassar dan Akbar.G pegiat literasi sebagai pemantik.Sabtu (29/02/2020).